: :

Ingin Dapatkan Pinjaman Uang 30 Juta Tanpa Jaminan? Berikut Daftar Aplikasinya


Pinjaman uang 30 juta tanpa jaminan

RADAR TEGAL – Pinjaman uang 30 juta tanpa jaminan sekarang sudah tersedia banyak baik dari layanan P2P Lending ataupun Perbankan.

Diketahui, setidaknya sudah tersedia seratus lebih perusahaan fintech yang dapat Anda gunakan untuk menutup kebutuhan konsumtif ataupun produktif.

Namun, perlu Anda ketahui bhawa tidak semua platform pinjol dapat memungkinkan pengguna untuk melakukan pinjaman uang 30 juta tanpa jaminan.

BACA JUGA: Ingin Jadi Milyarder Muda? Ini 5 Cara Dapat Uang 1 Milyar Gratis

Selain itu, Anda juga perlu berhati-hati karena tidak semua platform pinjaman online terlah memiliki izin resmi dari OJK.

Pinjol yang tidak memiliki izin dari OJK biasanya akan menawarkan suku bunga yang tinggi. Selain itu, cara penagihannya pun terbilang tidak manusiawi.

Namun, jangan khawatir! Beberapa perbankan dan perusahaan fintech kini telah hadir menawarkan pinjaman dengan limit besar dan tenor panjang tanpa jaminan untuk memenuhi kebutuhan Anda, dan tentunya telah terdaftar di OJK.

BACA JUGA: Ingin Melunasi Utang Tapi Tidak Punya Uang? Ini Solusinya!

Daftar Pinjaman Uang 30 Juta Tanpa Jaminan

  1. Aplikasi Investree
  2. Aplikasi Koinworks
  3. Modalku
  4. Pinjaman Komunal
  5. Kredivo
  6. KTA OK Bank
  7. Flexi Cash Jenius 50 Juta
  8. KTA Tanpa Jaminan
  9. KTS Standard Chartered Online
  10. KTA Hana Bank

Untuk pinjaman uang 30 juta tanpa jaminan, berikut beberapa penjelasan lebih rinci.

BACA JUGA: Cara Mendapatkan Uang 500 Ribu Tanpa Modal, Mudah dan Cepat

1. Modalku

Modalku memberikan layanan pinjaman hingga 30 juta tanpa jaminan pertama yang dapat kalian temukan melalui P2P Lending Modalku.

Aplikasi ini juga menawarkan pinjaman tanpa jaminan khusus bagi pelaku usaha baik dalam bentuk perorangan maupun berbadan hukum.

Anda dapat saja lakukan pinjaman hingga 30 juta tanpa jaminan melalui Modalku guna penembangan usaha yang sudah berjalan.

Syarat Pinjamanan Uang

  1. Perusahaan perorangan atau badan hukum
  2. Telah memiliki usaha yang sudah beroperasi minimal enam bulan untuk Modal Kawan Mikro dan minimal 2 tahun utnuk pinjaman invoice financing
  3. Melampirkan dokumen persyaratan seperti; KTP dan foto  selfie
  4. Mengisi formulie pengajuan secara online sesuai dengan keadaan usaha.

BACA JUGA: 6 Rekomendasi Apk Penghasil Uang 100 Ribu Perhari Work 100%

2. Aplikasi Investree

Aplikasi ini merupakan fintech P2P Lending yang menawarkan limit kredit mulai Rp2 juta sampai Rp2 miliar untuk kebutuhan yang fleksibel.

Adapun tenor yang tersedia dalam aplikasi ini yakni Anda dapat memilih sesuai dengan produk dan jumlah pinjaman yang telah Anda ambil.

Selain itu, Investree memberikan informasi biaya secara transparan dan proses pegajuan tergolong mudah dan cepat. Adapun bunga yang ditawarkan yakni mulai dari satu persen per bulan.

BACA JUGA: 10 Aplikasi Penghasil Uang 100 Ribu Perhari, Cek!

3. Aplikasi Koinworks

Koinworks memberikan pinjaman capai 30 juta tanpa jaminan yang sudah resmi OJK.

Selain itu, lebih dari empat layanan pembiayaan Koinworks dapat Anda ajukan secara online, diantaranya dapat berupa pinjaman; koinbisnis, koingaji, koinvoice, dan koinpaylater.

Dari empat pinjaman tersebut, Anda dapat mengajukan secara online baik perrangan maupun perusahaan untuk menutup kebutuhan mendesak Anda.

Koinworks juga berfokus untuk melayani pinjaman personal dan bisnis yang dapat diajukan secara online melalui proses cepat dan syarat yang mmudah.

Adapun limit kredit besar yakni capai Rp2 miliar.

Persyaratan Pinjaman Koinworks;

  1. Memiliki KTP
  2. WNI dengan usia minimal 21 tahun
  3. Mempunyai akun bank di  Indonesia
  4. Berpenghasilan tetap
  5. Nomor Pajak Wajib Pajak
  6. Mutasi rekening 3 bulan terakhir.

BACA JUGA: Ingin Dapatkan Pinjaman Uang 30 Juta Tanpa Jaminan? Berikut Daftar Aplikasinya

4. Kredivo

Kredivo memberikan layanan cicilan tanpa kartu, Anda bisa dapatkan dana hingga Rp30 juta dengan tenor capai 12 bulan.

Adapun syarat utama untuk memperoleh pinjaman hingga 30 juta yakni telah terdaftar sebagai pengguna akun premium.

Jadi, untuk Anda yang beru memiliki akun, wajin utnk selalu upgrate akun kredivo Anda terlebih dahulu ya.

BACA JUGA: Cara Membuat Buku Keuangan Pribadi Simpel: Lihat Caranya Disini!

Adapun syarat pengajuan pinjaman kredivo sebagai berikut;

  1. WNI, usia mulai dari 18 tahun sampai 60 tahun
  2. Telag terdaftar sebagai pengguna kredivo premium
  3. Mempunyai pekerjaan dengan penghasilan minimal Rp3 juta per bulan
  4. KTP dan foto selfue
  5. Akun e-commerce yang pernah mempunyai riwayat transaksi
  6. Bukti penghasilan dan mempunyai NPWP.

Demikian ulasan terkait pinjaman capai Rp30 juta tanpa jaminan, semoga rekomendasi aplikasi pinjaman di atas dapat membantu Anda!***

Ikuti Kami di

Tinggalkan Balasan